Mengendalikan Komputer jarak jauh dengan Teamviewer

Cara mengendalikan komputer jarak jauh dengan Teamviewer, syaratnya kedua komputer harus di instal teamviewer dahulu...

Untuk komputer yg akan di remote (dikendalikan)
Instal Teamviewer.... atau menggunakan versi yang portable (tidak perlu instal)

------              ------------------      ------------------------------------  ---------------------------------
Untuk komputer yang akan meremote (mengendalikan)
Asumsi Program teamviewers sudah ter instal...

1. Buka Teamviewer.. masukan ID komputer yg akan di remote  kemudian klik Connect to partner.


2. Masukan Paswoord kemudian Klik Log On

3. Dan ahirnya ter hubung, anda bisa mengendalikan komputer yg di remote.


Comments